Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2016

Cara Menggunakan Gameshark V.5 Emulator PSX

Gambar
Game Shark adalah suatu alat yang ada di dalam game yang bisa membuat game dalam keadaan curang atau istilahnya aplikasi buat ngecheat game. sepertinya jika bermain PlayStation tanpa menggunakan gameshark ini rasanya masih ada yang kurang. jika kamu masih bingung bagaimana cara menggunakan gameshark, silahkan di simak baik-baik tutorial dibawah ini. 1.Jalankan emulator PSX lalu buka game shark dengan cara klik run iso, tunggu hingga muncul tampilan   bertuliskan Wanna Beat The Game, yang menandakan game shark sudah dijalankan. 2.Setelah muncul tampilan menu, klik select cheats untuk memilih cheats. 3.Pilih game yang akan kamu gunakan untuk nge-cheat lalu pilih cheat mana yang akan digunakan , pada tampilan tersebut gameshark menawarkan banyak macam-macam cheat dari bermacam game. 4.Jika kamu sudah memilih cheat, tekan START, lalu pilih option menu Start Game. 5.Setelah itu akan muncul option menu yang bertuliskan, WITH CHEAT dan NO CHEAT, untuk menggunakan cheatnya pilih opsi ...

Perkembangan Budaya pada Masa Demokrasi Liberal dan Demokrasi Terpimpin

Gambar
* Karya sastra Indonesia tahun 1950-an mengusung tema-tema kegentiran yang terjadi pada zaman revolusi  dan perang kemerdekaan. Sastrawan-sastrawan pada era 50-an sebagai berikut. a. Pramoedya Ananta Toer karyanya Keluarga Gerilja (Pembangunan,1950), Perburuan (Balai     Rakjat,1950) dan Dia Jang Menjerah (Balai Pustaka,1950) b. Mochtar Lubis Karyanya Tak Ada Esok (Gapura,1950) dan Djalan Tak Ada Ujung (Balai     Pustaka,1952) c. Abdoel Mulis karyanya Salah Asuhan dan Surapati (Balai Pustaka,1950)    Pada tahun 1950-an sastrawan Indonesia Leluasa memanfaatkan kemerdekaan kreativitasnya untuk mengangkat berbagai masalah yang menimpa bangsanya. Para Sastrawan menumbuhkan nilai-nilai kepahlawanan dan semangat kebangsaan melalui karya-karya yang mereka hasilkan. Pada periode ini karya sastra telah menjalankan fungsinya sebagai alat untuk menumbuhkan semangat kebangsaan..    Perkembangan budaya pada masa Demokrasi Liberal masih tetap fokus pada p...

Teks Diskusi Tentang Gerakan Literasi Sekolah

Gambar
Gerakan Literasi Sekolah    Gerakan literasi sekolah merupakan program yang dilaksakanan oleh pemerintah untuk menumbuhkan semangat membaca para siswa. Saat ini, Gerakan Literasi ini telah dilaksanakan oleh hampir seluruh sekolah di Indonesia.Untuk mendukung kegiatan tersebut, para siswa membawa buku masing-masing satu yang kemudian dikumpulkan dan mereka bisa memilih buku mana yang ingin mereka baca, sekolah juga menyediakan perpustakaan. Gerakan ini akan mendongkrak semangat para siswa untuk membaca, apalagi gerakan ini sudah dilakukan di hampir seluruh sekolah di Indonesia, Minat membaca para pelajar lama kelamaan akan meningkat dan hal ini bisa menaikkan SDM di Indonesia, karena membaca bisa menambah wawasan dan membaca adalah jendela dunia  Akan tetapi, banyak siswa yang berpendapat bahwa gerakan atau program literasi ini sia-sia dan hanya membuang waktu saja.Bahkan, kebanyakan siswa hanya memagang buku tanpa membacanya. Banyak juga siswa yang berpendapat bahwa waktu...

Penyebab Kenapa Laptop Lemot dan Cara mengatasinya

Gambar
Laptop kamu sering terasa lemot saat dioperasikan? masalah tersebut juga dirasakan oleh sebagian besar pengguna Gadget di seluruh dunia.Padahal dulunya laptop kamu tidak pernah lemot, tapi kenapa sekarang menjadi lemot?, sebagian orang tentu tidak ingin performa laptopnya menjadi lemot jadi apa sih yang menyebabkan laptop kamu lemot ? 1.Terlalu banyak program yang di jalankan penyebab utama kenapa laptop kamu menjadi lemot yaitu kamu tidak sadar sedang menjalankan program dalam jumlah banyak seperti membuka banyak program yang tidak penting di background . cara mengatasinya yaitu dengan menggunakan task manager dengan cara pencet Ctrl + ALT + DEL, lalu pilih task manager, dari task manager kamu bisa melihat program yang sedang kamu jalankan  2.Terlalu Banyak Data yang Tersimpan di Laptop Kalian Semakin banyak data yang tersimpan di Harddisk kalian bisa menyebabkan laptop kamu menjadi lebih lamban, karena semakin banyak data yang tersimpan maka semakin banyak juga waktu yang di perl...

Teks Observasi Bahasa Jawa Tentang Medsos BBM

Gambar
BBM BBM punika salah sijine medsos.BBM iku singkatan saka Black Berry Message sing biasane digawe dening panganggo hp merek BlackBerry,nanging saged digawe dening panganggo Android .BBM iki biasane digawe kanggo chating marang konco-konco sing dipingini. Ing njeroning BBM,Ana fitur-fitur sing disediakake. Komuniasi isa terjalan merga anane Fitur chatting, fitur chatting iku fitur kang mirip SMS, kita isa ngirimake pesan, lan isa dibales, ing fitur chating uga bisa di gawe kanggo ngirim foto,ngirim video, voice chat lan video call.Voice chat iku kaya pesan nanging nggawe suara lan uga bisa digawe teleponan.Video chat yaiku pada kaya telepon biasane nanging ing video call iki katon rupane.Ing BBM uwong uga bisa ngunggah foto kanggo didadiake foto profil BBM iku nduweni aeh manfaat. salah sijine isa chat karo konco sing lokasine adoh saa kita, uga isa nyambung silahturahmi maring anca sing suwi ora ketemu,iso kenalan karo konco anyar.BBM uga isa digawe reuni

Teks Eksposisi Tentang Gerakan Literasi Sekolah

Gambar
Ayo Dukung Gerakan Literasi Sekolah       Gerakan Literasi sekolah adalah gerakan yang dibuat oleh kementrian pendidikan kebudayaan indonesia yang mendorong siswa-siswi supaya memiliki budaya membaca atau minat baca yang tinggi.Gerakan tersebut sekarang sudah diterapkan di sekolah-sekolah,sekolah yang berada di pulau jawa atau luar pulau jawa.     Di sekolah saya sendiri Gerakan Literasi diawali dengan kegiatan membaca kitab suci dari pukul 06.30 sampai pukul 06.45 setelah itu dilanjutkan membaca buku non-pelajaran,gerakan ini sudah diterapkan sejak beberapa bulan yang lalu, Gerakan Literasi Sekolah ini sangat bermanfaat karena mampu mendongkan minat baca para pelajar di Indonesia,banyak dari pelajar di Indonesia yang dulunya tidak suka membaca buku, sejak gerakan ini dijalankan mereka mulai suka membaca buku.selain itu gerakan ini juga bisa memperluas wawasan para siswa karena buku yang dibaca adalah buku non pelajaran, jadi kegiatan ini bisa menambah...

Cara mudah Merubah Format Gambar JPG,PNG,TIFF,dan BMP Tanpa Aplikasi

Gambar
Jika anda ingin mengkonversi/merubah format file gambar semisal dari format SVG ke JPG ataupun RAW ke JPG silahkan mengunjungi situs zamzar.com , situs ini merupakan alternatif bagi anda yang ingin mengubah-ubah format file tidak hanya mengubah ke format gambar, anda juga bisa mengkonversi ke format PDF  yang perlu anda lakukan yaitu membuka situs zamzar.com kemudian pilih file yang akan kita rubah dengan cara mengklik choosefile, setelah itu pilih file tersebut dengan cara mengklik Convert Files to banyak format yang disediakan oleh zamzar,file gambar maupun tidak, setelah memilih format, anda harus memasukkan email anda, setelah memasukkan klik convert, file tersebut akan dikirim ke email anda. bagaimana?? mudah bukan?.

Perkembangan Budaya di Indonesia pada Masa Reformasi

Gambar
     Indonesia dikenal dengan keanekaragaman budayanya.Kondisi tersebut desebabkan masyarakat Indonesia terdiri atas berbagai macam suku dan ras. Sebagai upaya mengembangkan, melestarikan dan mengelola kebudayaan bangsa Indonesia setiap periode pemerintah memiliki cara berbeda-beda sesuai perkembangan zaman.    Kehidupan politik pada masa reformasi yang terbuka turut memengaruhi perubahan budaya yan cepat dan menyebar ke seuruh wilayah. Globalisasi yang semakin bebas dan terbuka juga menjadi pendorong perubahan budaya.Oleh karena itu, usaha pelestarian budaya Indonesia terus dilakukan.     Pada tahun 2003 diadakan Kongres Kebudayaan di Bukittinggi, Sumatra Barat.Pertimbagan yang mendasari diselenggarakannya kongres ini antara lain berbagai perubahan dalam tata kehidupan bermasyarakat,berbangsa dan bernegara rakyat Indonesia.Kongres V mengusung tem "Konsep Kebijakan, dan Strategi Kebudayaan Indonesia". Kongres V ini mendesak pemerintah agar men...

Perkembangan Budaya di Indonesia Pada Awal Kemerdekaan

Gambar
   Indonesia dikenal dengan keanekaragaman budayanya.Kondisi tersebut desebabkan masyarakat Indonesia terdiri atas berbagai macam suku dan ras. Sebagai upaya mengembangkan, melestarikan dan mengelola kebudayaan bangsa Indonesia setiap periode pemerintah memiliki cara berbeda-beda sesuai perkembangan zaman.     Seni sastra dan seni lukis merupakan perkembangan budaya yang menonjol pada awal kemerdekaan berdirinya Balai Pustaka pada awal kemerdekaan menjadi pendorong  perkembangan bahasa dan sastra Indonesia.Untuk memajukan bahasa Indonesia pada tanggal 18 Juni 1947 Menteri pengajaran Mr. R Suwandi membentuk suatu komisi bahasa. Tugas komisi bahasa ini adalah menetapkan istilah-istilah dalam bahasa Indonesia, menetapkan tata bahasa Indonesia, serta menyusun kamus baru atau menyempurnakan kamus yang telah ada dalam bahasa Indonesia untuk keperluan pelajaran bahsa Indonesia di Sekolah.Adapun hasil dari komisi ini adalah lahirnya Ejaan Republik yang biasa disebu...

Cara Counter Hero Phantom Assasin di Dota 2

Gambar
Wallpaperscraft.com Phantom Assasin adalah Hero Agility yang memiliki kemampuan yang mumpuni untuk melakukan solo kill terhadap musuh,Hero Phantom Assasin merupakan hero yang sering di-pick karena hero ini cukup gampang dimainkan.Walau dianggap sebagai salah satu hero carry terkuat Phantom Assasin juga memiliki kelemahan yang bisa kita gunakan untuk mengcounternya. 1.Menggunakan Hero Disable yang lama atau tembus BKB Allwallpaper.in Phantom Assasin biasanya membuat BKB agar bisa melindunginya dari skill disable dari musuh,oleh karena itu jika musuh pick Phantom Assasin kita harus nge-pick hero-hero yang memiliki stun lama ataupun disable yang tembuh BKB seperti Bane dengan ultinya yang bisa membuat Si Phantom Assasin terkena stun yang sangat lama juga damage per second, contohnya lagi Ultimate Dismember milik pudge yang bisa mendisable PA  saat memakai BKB walaupun tidak menghasilkan damage  2.Ganggu Dia Saat Farming  http://dota2boosters.com   Phantom Assasin ...

Proses Pembentukan Urine / Air seni Pada Manusia

Gambar
Proses pembentukan urine terjadi di dalam ginjal dan melalui tiga tahap, yaitu filtrasi (penyaringan), reabsorsi (Penyerapan kembali), dan Augmentasi (penambahan zat sisa).Untuk lebih lanjut bisa disimak di bawah ini 1.Filtrasi (Penyaringan) Darah dari aorta melalui arteri ginjal menuju badan Malpighi. Darah disaring di bagian glomerulus. Zat      berupa aiir, garam, asam amino, glukosa dan urea mengalami penyaringan kemudian masuk ke kapsula   Bowman. Zat yang bermoleku besar seperti protein tetap berada di pembuluh darah. Hasil penyaringan itu disebut filtrat glomerulus ( Urine Primer 2.Reabsorsi (Penyerapan Kembali) Dari kapsula Bowman urine primer menuju tubulus kontortus proksimal.Dalam perjalanannya terjadi reabsorpsi zat-zat yang masih berguna bagi tubuh, sperti glukosa, garam, air, dan asam amino. Proses reabsorsi menghasilkan fitrat tubulus (urine sekunder). 3.Augmentasi (Penambahan Zat-Zat Sisa) Urine Sekunder dari tubulus kontortus proksimal...